Gangguan
... instruksi untuk pasien tidak
diberitahukan?
... tidak terdengar bunyi "bip"?
... Hasil pengukuran tidak
diberitahukan?
... permintaan untuk mengambil hasil
cetak tidak diberitahukan?
... suatu segmen pada layar
multifungsi menyala terus-menerus
atau sama sekali tidak menyala?
... „StOP" ditampilkan?
... tulisan „tEMP" ditampilkan?
96 •
• Pemberitahuan instruksi pasien tidak diaktifkan
- Aktifkan fungsi(lihat „Mengaktifkan/Menonaktifkan Pemberitahuan
Instruksi Pasien (InStr)" di halaman 82)
• Pengukuran ultrasonik tidak diaktifkan
- Hidupkan kembali perangkat
• Volume berada pada posisi nol
- Naikkan volume
• Pengeras suara rusak
- Beri tahu bagian Servis seca
• Bunyi "bip" tidak diaktifkan
- Aktifkan fungsi(lihat „Mengaktifkan/Menonaktifkan sinyal akustik (bEEP)"
di halaman 87)
• Pengukuran ultrasonik tidak diaktifkan
- Hidupkan kembali perangkat
• Volume berada pada posisi nol
- Naikkan volume
• Pengeras suara rusak
- Beri tahu bagian Servis seca
• Pemberitahuan hasil pengumuman tidak diaktifkan
- Aktifkan fungsi(lihat „Mengaktifkan/Menonaktifkan Pemberitahuan Hasil
Pengukuran (reSUL)" di halaman 82)
• Pengukuran ultrasonik tidak diaktifkan
- Hidupkan kembali perangkat
• Volume berada pada posisi nol
- Naikkan volume
• Pengeras suara rusak
- Beri tahu bagian Servis seca
• Fungsi tidak diaktifkan
- Aktifkan fungsi(lihat „Mengaktifkan/menonaktifkan pemberitahuan „Ambil
tiket Anda yang dicetak (Cetak)"" di halaman 82)
• Pengukuran ultrasonik tidak diaktifkan
- Hidupkan kembali perangkat
• Volume berada pada posisi nol
- Naikkan volume
• Pengeras suara rusak
- Beri tahu bagian Servis seca
Terjadi kesalahan di tempat tersebut.
- Beri tahu bagian Servis seca
• Selama penimbangan:
Beban maksimum telah terlampaui.
- Kurangi beban
• Saat membuat kelompok nirkabel:
Pengaturan saluran nirkabel selesai.
- Hidupkan perangkat yang akan dimasukkan ke dalam kelompok nirkabel
(lihat „Mengatur Kelompok Nirkabel (Lrn)" di halaman 91)
Suhu di sekitar timbangan terlalu tinggi atau terlalu rendah.
- Tempatkan timbangan di tempat bersuhu ambien antara +10 °C dan
+40 °C
- Tunggu sekitar 15 menit, sampai timbangan disesuaikan dengan suhu
lingkungan
Penyebab/Perbaikan