8. Menyimpan dan mencairkan ASI
8.1 Menyimpan
Suhu ruangan
4–6 jam pada 19
sampai 26°C (66
sampai 78°F)
l Tidak menyimpan ASI pada pintu kulkas. Sebaliknya pilih bagian yang terdingin dari
lemari es (terletak di belakang rak kaca diatas rak sayuran).
8.2 Membekukan
l I Anda dapat membekukan ASI di dalam botol susu atau kantung "Pump & Save"*.
Jangan mengisi botol atau kantung lebih dari ¾ penuh untuk memberikan ruang
untuk kemungkinan pengembangan.
l Cantumkan tanggal ekspresi pada botol atau kantung „Pump & Save".
8.3 Mencairkan
Peringatan
Jangan mencairkan ASI atau jangan menghangatka ASI di dalam microwave atau
178
merebus dengan air mendidih di dalam panci untuk menghindari hilangnya vitamin,
mineral dan protein-protein penting lainnya dan untuk mencegah terbakar.
l I Untuk mempertahankan komponen-komponen ASI , cairkan didalam lemari es
semalam. Cara lain, Anda dapat memegang botol atau kantung „Pump & Save"
di bawah air hangat (maks. 37 °C).
l Secara lembut putar botol atau kantung „Pump & Save" untuk mencampur lemak
yang terpisah. Hindari mengocok atau mengaduk susu.
* Informasi lebih lanjut ada di www.medela.com
Pedoman untuk penyimpanan baru ASI
(Untuk bayi yang lahir dan normal)
Kulkas
3–8 hari pada 4°C
(39°F) atau lebih
–18 to – 20 °C ( 0 to 4 ° F )
rendah
Lemari beku
6−12 bulan
Pencairan ASI
Di dalam lemari es
untuk maksimum
10 j. Jangan
dibekukan kembali!