Slot ExpressCard
Seri W-650 dilengkapi dengan slot ExpressCard, yang dapat digunakan bersama perangkat EVDO.
Antarmuka Antena (W-651 Saja)
W-651 dilengkapi dengan Titik Akses (AP) internal. Titik Akses ini dapat beroperasi pada pita 2,4 GHz dan
5 GHz, dalam modus a/b/g atau n. Setiap alat memiliki tiga antarmuka RP-SMA untuk menempelkan antena
yang disertakan dalam paket ini.
Indikator Status LED
Tabel 3
Indikator Status LED Seri W-650
LED
Daya
Status
Port 1000Base-X (SFP)
Port 10/100/1000Base-T
Port 10/100/1000Base-T
dengan PoE
Kontroler W-650 PowerConnect Dell | Panduan Instalasi
Label
Fungsi
POWER
Indikator Status Daya Masukan
STATUS
Indikator Status Modul
LNK/ACT
Indikator Status Sambungan
LNK/ACT
Indikator Status Sambungan/
Aktivitas
1000
Kecepatan Antarmuka
LINK/ACT
Indikator Status Sambungan/
Aktivitas
PoE
Indikator Status PoE
Indikator
Status
Hidup (Hijau Terus)
Daya hidup
Mati
Tak Ada Daya
Hidup (Hijau Terus)
Perangkat dapat beroperasi
Hidup (Merah Terus)
Perangkat gagal atau sedang
Siaga
Hidup (Kuning Terus)
Perangkat sedang memuat
perangkat lunak
Mati
Tak ada daya
Hidup (Hijau Terus)
Sambungan telah terjadi
Hidup (Hijau Berkedip)
Port sedang mengirim atau
menerima data
Mati
Tak ada sambungan di port
Hidup (Hijau Terus)
Sambungan telah terjadi
Hidup (Hijau Berkedip)
Port sedang mengirim atau
menerima data
Mati
Tak ada sambungan di port
Hidup (Hijau Terus)
1000 Mbps
Mati
10/100 Mbps
Hidup (Hijau Terus)
Sambungan telah terjadi
Hidup (Hijau Berkedip)
Port sedang mengirim atau
menerima data
Mati
Tak ada sambungan di port
Hidup (Hijau Terus)
PoE sedang disediakan
Hidup (Kuning Terus)
Perangkat yang terpasang
meminta PoE, tetapi PoE tidak
disediakan oleh port
Mati
PoE tidak disediakan
Tentang Kontroler Seri W-650 |
11