Langkah 4:
Menyambungkan TV dan
Pemutar CD
Sambungkan TV dengan HDMI IN 1
ke Dudukan TV menggunakan
kabel HDMI.
Dengan menyambungkan komponen yang kompatibel
dengan Sony "Bravia" Sync menggunakan kabel
HDMI, pengoperasian menjadi sederhana saat Anda
memasang Kendali untuk fungsi HDMI (Control for
HDMI) untuk TV.
Pemutar CD
Blu-ray, dsb.
Kabel HDMI
(tidak disediakan
di sini)
~
•
Jangan sambungkan PC dengan HDMI.
•
Dudukan TV kompatibel dengan fungsi Audio Return
Channel (ARC). Jika Anda menyambungkan Dudukan
TV dengan HDMI IN 1 TV yang kompatibel dengan
ARC menggunakan kabel HDMI, Anda tidak perlu
menyambungkan TV ke Dudukan TV dengan kabel optik
digital.
•
Anda dapat melihat kode "ARC" di sebelah colokan
HDMI TV jika memang kompatibel dengan fungsi ARC.
Meskipun Anda menyambungkan kabel HDMI ke soket,
jika colokan input HDMI tidak kompatibel dengan fungsi
ARC, Anda tidak dapat menggunakan fungsi ARC.
•
Fungsi ARC hanya tersedia saat Kontrol HDMI
for HDMI)
diaktifkan.
z
•
Meskipun Dudukan TV dimatikan (mode berjaga
aktif), sinyal HDMI akan terkirim ke komponen yang
tersambung ke TV melalui koneksi HDMI. Anda dapat
menikmati gambar dan suara dari komponen tersebut di
TV.
Catatan mengenai koneksi HDMI
•
Gunakan kabel HDMI Berkecepatan Tinggi. Jika Anda
menggunakan kabel HDMI Standar, 1080p, Deep Colour,
atau gambar 3D mungkin tidak dapat muncul dengan baik.
•
Kami anjurkan Anda menggunakan kabel resmi HDMI.
10
(ID)
Kabel HDMI
(sudah
disediakan)
(Control
•
Periksa konfigurasi komponen yang tersambung jika
gambar jelek atau suara tidak keluar dari komponen yang
tersambung melalui kabel HDMI.
•
Sinyal audio (frekuensi sampling, panjang bit, dst.) yang
ditransmisikan dari colokan HDMI mungkin tertahan oleh
komponen yang tersambung.
•
Suara bisa terganggu saat frekuensi sampling atau jumlah
saluran sinyal output audio dari komponen pemutar
diganti.
•
Saat komponen yang tersambung tidak kompatibel dengan
teknologi perlindungan hak cipta (HDCP), gambar dan/
atau suara dari stopkontak HDMI TV OUT bisa rusak atau
tidak ada output sama sekali.
Jika begitu, periksa spesifikasi komponen yang
tersambung.
•
Kami tidak menganjurkan pemakaian kabel konversi
HDMI-DVI.
•
Sistem ini mendukung transmisi Deep Colour,
"x.v.Colour", dan 3D.