Pemecahan masalah
Bab ini merangkum masalah-masalah paling umum yang mungkin Anda
temui pada alat. Jika Anda tidak mampu mengatasi masalah dengan
informasi di bawah, hubungi Pusat Layanan Konsumen di negara Anda.
1
Daya isap tidak memadai
-
Mungkin wadah debu sudah penuh.
Jika perlu, kosongkan wadah debu.
-
Mungkin kenop daya isap tidak disetel dengan benar.
-
Mungkin tutup wadah debu tidak dipasang dengan benar.
Pasang tutupnya dengan benar.
-
Mungkin filter perlu dibersihkan atau diganti.
Jika perlu, bersihkan atau ganti filternya.
-
Mungkin nozel, pipa atau selang tersumbat.
-
Untuk menyingkirkan penghalang tersebut, lepaskan bagian yang
tersumbat (selang atau pipa) dan hubungkan (sejauh memungkinkan)
dengan cara lain. Hidupkan penyedot debu untuk memaksa udara
mendorong bagian yang tersumbat dalam arah berlawanan.
2
Sulit menggerakkan nozel di atas lantai.
-
Dengan mengurangi daya isap, Anda dapat lebih mudah menggerakkan
nozel di lantai
indonEsia
45