Télécharger Imprimer la page

Bosch GCM 254 D Professional Notice Originale page 89

Masquer les pouces Voir aussi pour GCM 254 D Professional:

Publicité

Les langues disponibles
  • FR

Les langues disponibles

  • FRANÇAIS, page 27
Pastikan gergaji miter dipasang atau ditempatkan
u
pada permukaan kerja yang kuat dan rata sebelum
digunakan. Permukaan kerja yang kuat dan rata akan
membuat gergaji miter tidak mudah goyah.
Buatlah rencana kerja. Setiap kali Anda mengubah
u
setelan kemiringan atau sudut 45 derajat (mitre
angle), pastikan pelindung yang dapat disetel telah
disesuaikan dengan benar untuk menyokong benda
kerja dan tidak akan mengganggu bilah atau sistem
pelindung. Gerakkan bilah gergaji untuk menyimulasikan
satu potongan penuh tanpa menekan tombol "ON" dan
tanpa adanya benda kerja di meja untuk memastikan
tidak akan terdapat gangguan atau bahaya terpotongnya
pelindung.
Sediakan sokongan yang memadai seperti meja
u
tambahan, kuda-kuda penyangga, dll untuk benda
kerja yang berukuran lebih lebar atau lebih panjang
dari permukaan meja. Benda kerja yang berukuran lebih
lebar atau lebih panjang dari meja gergaji miter dapat
terbalik jika tidak disokong dengan aman. Jika benda
yang terpotong atau benda kerja terbalik, benda dapat
mencabut pelindung bawah atau terlempar oleh bilah
yang berputar.
Jangan meminta orang lain untuk menjadi penyokong
u
sebagai pengganti meja tambahan. Penyokong untuk
benda kerja yang goyah dapat menyebabkan bilah melilit
atau benda kerja bergeser selama operasi pemotongan
dan menarik Anda dan asisten Anda menuju ke bilah yang
berputar.
Bagian yang dipotong tidak boleh mendesak atau
u
ditekan, dengan alat apa pun, ke bilah gergaji yang
berputar. Jika terperangkap, yaitu karena menggunakan
pembatas (length stop), bagian yang dipotong dapat
terjepit dan menekan bilah lalu terlempar dengan keras.
Selalu gunakan penjepit atau dudukan yang dirancang
u
untuk menyokong dengan baik benda berbentuk
bundar seperti tangkai silinder atau pipa. Tangkai
silinder memiliki kecenderungan tergulir saat dipotong,
yang menyebabkan bilah menusuk dan menarik benda
kerja maupun tangan Anda menuju ke bilah.
Biarkan bilah mencapai kecepatan penuh sebelum
u
menyentuh benda kerja. Hal ini akan mengurangi risiko
terlemparnya benda kerja.
Jika benda kerja atau bilah mengalami kemacetan,
u
matikan gergaji miter. Tunggulah hingga semua
bagian yang bergerak berhenti dan cabut steker dari
sumber daya dan/atau lepas baterai. Lalu bebaskan
benda yang macet. Meneruskan memotong dengan
benda kerja yang terjepit dapat menyebabkan gergaji
miter kehilangan kendali atau rusak.
Setelah selesai memotong, lepaskan switch, turunkan
u
kepala gergaji, dan tunggu hingga bilah gergaji
berhenti sebelum mengangkat benda yang dipotong.
Meraih dengan tangan di dekat bilah yang berjalan
sangatlah berbahaya.
Genggam pegangan dengan kuat saat memotong
u
sebagian atau saat melepas switch sebelum kepala
Bosch Power Tools
gergaji benar-benar di posisi bawah. Tindakan
pengereman gergaji dapat menyebabkan kepala gergaji
tiba-tiba tertarik ke bawah, yang menyebabkan risiko
cedera.
Jangan melepaskan gagang saat kepala gergaji telah
u
mencapai posisi terendah. Selalu arahkan kembali
kepala gergaji ke posisi teratas dengan tangan. Jika
kepala gergaji bergerak secara tidak terkendali, hal
tersebut dapat menyebabkan risiko cedera.
Jaga tempat pengerjaan tetap bersih. Campuran bahan
u
yang berserakan cukup berbahaya. Debu logam yang kecil
dapat terbakar atau menimbulkan ledakan.
Jangan menggunakan mata gergaji yang tumpul,
u
retak, bengkok, atau rusak. Mata gergaji dengan gigi-
gigi yang tumpul atau bengkok mengakibatkan celah
pemotongan terlalu sempit sehingga terjadi gesekan
yang terlalu tinggi, mata gergaji terjepit, dan terjadi
sentakan.
Jangan menggunakan mata gergaji yang terbuat dari
u
baja kecepatan tinggi (baja HSS). Mata gergaji dari
bahan ini mudah patah.
Selalu gunakan bilah gergaji dengan ukuran dan
u
bentuk lubang poros yang sesuai (belah ketupat
versus bulat). Bilah gergaji yang tidak sesuai dengan
perangkat keras yang terpasang pada gergaji akan
bergerak tidak simetris dan mengakibatkan kehilangan
kendali.
Jangan pernah menyingkirkan sisa-sisa pemotongan,
u
serbuk kayu, dan semacamnya dari bidang
pemotongan jika perkakas listrik dalam keadaan
hidup. Gerakkan kepala perkakas selalu ke posisi normal
dahulu dan kemudian matikan perkakas listrik.
Setelah digunakan, jangan memegang mata gergaji
u
yang masih panas, tunggulah hingga menjadi dingin.
Selama penggunaannya, mata gergaji menjadi sangat
panas.
Perkakas listrik dikirim dengan tanda peringatan laser
u
(lihat tabel "Simbol dan artinya").
Jika teks pada tanda peringatan laser tidak tertulis
u
dalam bahasa negara Anda, tempelkan label yang
tersedia dalam bahasa negara Anda di atas label
berbahasa Inggris sebelum Anda menggunakan alat
untuk pertama kalinya.
Jangan pernah menutupi atau melepas label tentang
u
keselamatan kerja yang ada pada perkakas listrik.
Jangan melihat sinar laser ataupun
mengarahkannya kepada orang lain atau
hewan baik secara langsung maupun dari
pantulan. Sinar laser dapat membutakan
seseorang, menyebabkan kecelakaan atau
merusak mata.
Jika radiasi laser mengenai mata, tutup mata Anda
u
dan segera gerakkan kepala agar tidak terkena
sorotan laser.
Bahasa Indonesia | 89
1 609 92A 88P | (29.03.2023)

Publicité

loading