Petunjuk keselamatan untuk baterai Lithium-Polymer
EverestSG_Booklet.indb 68
PERINGATAN
Dalam kejadian ekstrim, penyalahgunaan baterai
Lithium-Polymer dapat menyebabkan:
• ledakan,
• meluasnya kebakaran,
Buang produk yang cacat yang memiliki baterai isi
ulang yang terdapat di kumpulan tempat khusus atau
kembalikan kepada dealer spesialis Anda.
Gunakan baterai isi ulang yang dianjurkan oleh
Sennheiser dan dengan charger yang tepat.
Isi baterai hanya pada saat suhu ruangan antara 10°C
dan 40°C.
Setelah pemakaian, cabut baterai dari produk yang
dilengkapi dengan pack-power.
Bila baterai tidak digunakan untuk jangka waktu lama,
isi daya baterai secara teratur (setiap 3 bulan).
Jangan biarkan suhu panas mencapai lebih dari 70°C,
misal: jangan terkena sinar matahari atau membuang-
nya ke dalam nyala api.
• memicu suhu yang panas,
• berkembangnya asap
atau gas.
12/18/2015 4:41:17 PM