❏
Pastikan tidak ada benda asing atau gemuk, dll, yang menempel ke terminal
pengisian.
1.
Atur printer pada pengisi tunggal. Tekan printer sampai berbunyi klik.
2.
Pengisian daya akan mulai dan LED Charge (Pengisian) akan menyala.
3.
Ketika pengisian daya selesai, LED Charge (Pengisian) akan mati. Tekan tombol
Release (pelepas) dan lepas printer.
Membersihan Pengisi Tunggal
Sebelum membersihkan pengisi tunggal, cabut kabel AC nya dari stop kontak, lap kotoran
dengan kain kering atau agak basah.
!
PERHATIAN:
Jangan menggunakan larutan seperti alkohol, bensin, atau pengencer cat. Menggunakan
larutan seperti itu dapat mengubah bentuk atau merusak plastik atau bagian dari karet.
Membersihkan Terminal Pengisian
Pengisian mungkin tidak akan berlangsung sempurna jika terdapat kotoran atau benda
asing pada terminal pengisian. Pastikan untuk mencabut kabel AC dari stop kontak. Lalu,
lap dengan kain kering atau cotton swab. Epson merekomendasikan pembersihan bagian-
bagian printer secara periodik (biasanya setiap 3 bulan sekali).
!K
PERHATIAN:
❏
Setelah pengisian, terminal pengisi daya bisa sangat panas. Hati-hati agar jangan
sampai menyentuhnya dan biarkan dingin sebelum Anda membersihkannya.
❏
Jangan merusak terminal pengisian dengan menyentuhnya dengan jari Anda atau
benda keras lainnya.
❏
Jangan membiarkan terminal pengisian terkena air. Lakukan pembersihan
menggunakan kain kering atau cotton swab.
Penyelesaian masalah
LED Charge (Pengisian) tidak menyala
❏
Periksa apakah adaptor AC telah terpasang dengan benar. (
menyambungkan adaptor AC" pada halaman 112
❏
Periksa apakah printer dan baterai telah terpasang dengan benar. (
Printer" pada halaman 112
LED Charge (Pengisian) berkedip
❏
Nyalakan printer. Jika LED Error (Kesalahan) tetap tidak menyala, suhu berada di
luar rentang pengisian. Isi daya printer pada suhu ruangan antara 10 sampai 30°C.
❏
Jika LED Error (Kesalahan) menyala (ketika Anda menyalakan printer), maka
baterainya rusak. Ganti baterai dengan yang baru.
)
U "Untuk
)
U "Mengisi Daya
113