Kamera Yang Dapat Digunakan; Lensa Yang Dapat Digunakan - Leica S-ADAPTER L Notice D'utilisation

Table des Matières

Publicité

Les langues disponibles
  • FR

Les langues disponibles

  • FRANÇAIS, page 32
ID

KAMERA YANG DAPAT DIGUNAKAN

Leica S-Adapter L dikhususkan untuk penggunaan pada model
kamera Leica SL. Leica SL setidaknya harus memiliki firmware versi
2.0. Jika tidak memilikinya, Anda harus men-download firmware versi
terbaru. Untuk informasi selengkapnya, lihat panduan kamera.

LENSA YANG DAPAT DIGUNAKAN

Semua lensa Leica S dapat digunakan asalkan lensa tersebut
setidaknya memiliki firmware versi XXX.46.X(X).X (X, atau (X) =
placeholder, tergantung pada lensa). Pada lensa dengan firmware
versi lama, dapat terjadi keterbatasan fungsi dan bahkan gangguan.
Pembaruan firmware untuk lensa ini hanya dapat dilakukan untuk
Leica S (tipe 007). Hubungi dealer Leica jika Anda tidak memiliki
kamera tersebut.
Penggunaan lensa format sedang lain dengan bantuan lima adapter
Leica S yang berbeda tidak didukung.
158

Publicité

Table des Matières
loading

Table des Matières