disortir secara terpisah pada saat pembuangan. Peraturan ini berlaku bagi semua
produk Gateway dan juga semua aksesori, seperti keyboard, mouse, pengeras suara,
remote control, dsb. Bila Anda harus membuang produk dimaksud, pastikan bahwa
produk tersebut didaur ulang dengan benar dengan menanyakan pada lembaga
berwenang setempat, atau dengan mengembalikan perangkat lama Anda ke
pengecer
ketika
www.gateway.com/about/corp_responsibility/environment.php.
Pembuangan Baterai (bila berlaku)
Sebelum membuang perlengkapan Anda, pastikan bahwa Anda telah melepas
baterai yang mungkin terpasang dalam peralatan ini. Undang-undang Eropa
menyatakan bahwa pada saat pembuangan baterai harus dikumpulkan secara
terpisah dari limbah rumah tangga biasa. Jangan membuang baterai bekas di
tempat sampah. Buang baterai bekas melalui program pengumpulan baterai jika
ada, atau tanyakan kepada distributor atau lembaga berwenang setempat tentang
infrastruktur apa yang dapat Anda gunakan. Upaya Anda akan memungkinkan
pembuangan yang aman, pendaurulangan dan pemusnahan baterai bekas serta
akan membantu melindungi lingkungan hidup dan juga mengurangi bahaya pada
kesehatan.
Perhatian: Ada risiko ledakan jika baterai tidak diganti dengan tipe yang
benar. Buang baterai bekas sesuai dengan petunjuk.
Informasi tentang merkuri
Untuk produk elektronik yang dilengkapi dengan monitor atau layar LCD/
CRT non-LED-backlit: Lampu di dalam produk ini mengandung merkuri dan
harus didaur ulang atau dibuang sesuai dengan undang-undang setempat,
negara bagian atau negara. Untuk informasi selengkapnya, hubungi
Electronic Industries Alliance di www.eiae.org. guna memperoleh informasi spesifik
tentang pembuangan lampu, lihat www.lamprecycle.org.
All manuals and user guides at all-guides.com
Anda
menggantinya.
Untuk
informasi,
Lingkungan - 117
kunjungi