Menghubungkan ke PC
•
Monitor ini mendukung fitur
*.
*
: Fitur yang memungkinkan Anda menambahkan perangkat ke komputer Anda tanpa harus
mengonfigurasi ulang atau menginstal driver manual apa pun.
Koneksi HDMI
Mengirim sinyal video dan sinyal audio digital dari PC Anda ke monitor.
CATATAN
•
Menggunakan kabel DVI ke HDMI / DP (DisplayPort) ke HDMI dapat menyebabkan masalah kompatibilitas.
•
Gunakan kabel bersertifikasi yang tertera logo HDMI. Jika Anda tidak menggunakan kabel HDMI
bersertifikasi, mungkin layar tidak menampilkan gambar atau kesalahan koneksi dapat terjadi.
•
Tipe kabel HDMI yang disarankan
- Kabel HDMI
®
/™ Kecepatan Tinggi
- Kabel HDMI
®
/™ Kecepatan Tinggi dengan Ethernet
Koneksi DisplayPort
Mengirim sinyal video dan sinyal audio digital dari PC Anda ke monitor.
CATATAN
•
Mungkin tidak ada keluaran video atau audio, tergantung pada versi DP (DisplayPort) dari PC.
•
Pastikan untuk menggunakan kabel Display-Port produk yang disediakan. Jika tidak, ini bisa menyebabkan
gangguan fungsi pada perangkat.
•
Jika Anda menggunakan kartu grafis output Mini DisplayPort, gunakan kabel atau gender Mini DP ke DP
(Mini DisplayPort ke DisplayPort) yang mendukung DisplayPort1.4. (Dijual terpisah)
Menghubungkan ke Perangkat AV
Koneksi HDMI
HDMI memancarkan sinyal video dan audio digital dari perangkat AV Anda ke monitor.
CATATAN
•
Menggunakan kabel DVI ke HDMI / DP (DisplayPort) ke HDMI dapat menyebabkan masalah kompatibilitas.
•
Gunakan kabel bersertifikasi yang tertera logo HDMI. Jika Anda tidak menggunakan kabel HDMI
bersertifikasi, mungkin layar tidak menampilkan gambar atau kesalahan koneksi dapat terjadi.
•
Tipe kabel HDMI yang disarankan
- Kabel HDMI
®
/™ Kecepatan Tinggi
- Kabel HDMI
®
/™ Kecepatan Tinggi dengan Ethernet
15